Tidak membina diri dan pikiran, tidak melakukan jasa kebajikan, hanya bisa mengikuti takdir 不修行修心、做功德,只能走命

 

Wenda20160313B  43:55

Tidak membina diri dan pikiran, tidak melakukan jasa kebajikan, hanya bisa mengikuti takdir

Pendengar Pria: Master, jika seseorang tidak membina perilaku dan pikiran, dan tidak melakukan jasa kebajikan, apakah kehidupan dia sudah diatur semua?

Master menjawab: Betul, mengikuti takdir. Dalam menjalani takdir, misalnya ketika kamu berusia 33 tahun ada sebuah rintangan akan meninggal, kamu terus-menerus melakukan perbuatan baik, karena dirimu tidak mengerti membina diri, tidak mengerti … maka di saat usia 33 tahun belum tentu akan meninggal, tetapi jadi cacat; jika kamu berusia 33 tahun yang seharusnya bagus, dirimu banyak melakukan perbuatan jahat, rintangan ini tidak akan terlewatkan, maka kamu akan meninggal.

Oleh sebab itu menjalani takdir sangat berbahaya, karena kamu tidak memiliki kemampuan apapun untuk mengontrol, untuk mengendalikannya, namun kita praktisi Buddhis paling tidak masih bisa mengontrol nasib diri sendiri yang tidak baik. Itulah bahayanya (Betul, betul, betul. Ada seorang teman se-Dharma sebelum dan sesudah ulang tahun selama dua hari berturut-turut bermimpi mengalami kecelakaan mobil, dia mempersiapkan diri sebelum kejadian, perbanyak melafalkan Xiao Fang Zi, perbanyak melafalkan paritta, akhirnya hari ketiga dia bawa mobil keluar, secara tidak sengaja bertemu lapisan es di jalan, mobil menabrak ke pinggiran jalan, tetapi orangnya tidak apa-apa. Begini rintangannya sudah terlewati) Sudah lihat kan? Jika kamu tidak belajar Ajaran Buddha Dharma dan menjalani takdir diri sendiri, mengalami kecelakaan dan meninggal, sama seperti dalam mimpi.

 

wenda20160313B  43:55  

不修行修心、做功德,只能走命

男听众:师父,人如果不修行修心、做功德的话,他的一生真的是被安排好的吗?

台长答:对,就是走命了。走命当中,比方说你本来到33岁一个劫要死的,那么你一直做善事,因为你不修心,不懂,那么你到33岁说不定没死,但是残废了;如果你到了33岁本来应该好的,你做了很多坏事了,这个劫过不了,你就死掉了。所以走命是非常危险的事情,因为你根本没有任何能力来control,就是来控制它,而我们学佛的人至少还能控制自己不好的命运。就这么危险(对对对。有一个师兄生日前后连续两天梦到车祸,他就未雨绸缪,多念小房子、多念经,结果第三天开车出去,很偶然遇到了暗冰,车子撞在了路边,人一点事也没有。这样这个劫他就化掉了)看见了吗?如果你说不学佛的人走自己的命,撞死了,跟梦中一样。