wenda20140216A 28:55
Tidak mau melafal paritta setelah penyakit membaik menyebabkan kondisi memburuk
Pendengar wanita: Bapak mertua saya tiba-tiba jatuh ke lantai sebelum imlek, dibawa ke rumah sakit katanya neurospondilitis. Suami saya berkata, tunggu bapak mertua saya membaik minta saya mengajarinya membaca XFZ. Pada hari pertama imlek, saya berikrar kepada Bodhisattva untuk mengajarinya melafalkan XFZ. Saat itu, dokter memeriksa bahwa dia lumpuh total dari dada ke bawah dan tidak bisa berjalan. Setelah saya memohon, dokter mengatakan bahwa dia bisa berjalan dalam beberapa hari, kaki dan tubuhnya sudah ada perasaan, tidak ada masalah.
Dua hari yang lalu, karena suami saya memintanya untuk membaca XFZ, tetapi dia tidak mau membacanya, tiba-tiba kondisinya memburuk, sekarang kami harus bersiap untuk pemakaman. Beberapa hari yang lalu, seorang kerabat mengunjunginya. Dia berkata, “Kalian jangan datang menjenguk saya. Kalian pulanglah. Saya juga sudah mau pulang.” Mereka bertanya, “Di mana rumahmu?” Dia berkata, ” Rumah saya ada di sebelah utara.” Padahal, bagian utara itu adalah tempat kuburan keluarga suami saya. Kemudian dia sendiri berkata, “Kalian jangan mengejar saya lagi, saya sudah membayar yang seharusnya saya bayar kepada kalian.” Master, ini adalah untuk menagih hutang, bukan?
Master menjawab: Ini sangat sederhana, bukan? Jadi beberapa orang benar-benar tidak bisa diselamatkan, tidak membaca XFZ, nyawanya akan hilang. Baru saja membaca XFZ dan membaik, lalu tidak mau membacanya. Jika tidak mau membaca, maka akan meninggal. Setelah meninggal, pulang ke kampung halaman, masuk ke kuburan. Apa yang harus saya lakukan? Master telah membantu kalian melihatnya, tetapi saya juga tidak berdaya. Untuk menyelamatkan orang harus bekerja sama, bagaimana bisa menyelamatkan orang jika kamu tidak mau bekerja sama? Bukankah orang seperti ini rela untuk mati? Apa yang bisa saya lakukan? (Saya tahu mengapa Master meminta kami untuk memanfaatkan waktu muda sekarang untuk melafal XFZ dan membayar hutang adalah karena alasan ini.
Dia sekarang sudah tidak bisa tertolong lagi, mungkin arwah asing sedang menariknya) Tentu saja, Arwah asing sedang menariknya, dia berbicara dengan arwah asing itu, berkata, “Saya akan membayar kalian.” Dapatkah dia membayarnya? Membayar dengan apa? Membayar dengan nyawa. Apakah kamu mengerti sekarang? (Ya, kami tidak memahaminya sebelum kami menekuni ajaran Xin Ling Fa Men, mengira dia berbicara sembarangan) Kalian yang berbicara sembarangan, bukan dia, apa yang dia katakan adalah benar. Sudah berakhir, satu nyawa sudah hilang, perjalanan ke dunia sudah berakhir, beli satu peti papan kecil dan masuk ke dalam, berakhir sudah. Sibuk, ribut dan bising, apa gunanya? Pada akhirnya, ambil sebuah kotak kecil dan tidur di dalamnya, selesai, tidak ada lagi. (Master, bagaimana kesehatan Anda selama ini? Kami selalu bermimpi tuduh Dharma Anda sangat lelah.) Benar-benar lelah sekarang.
Terlalu banyak hal yang harus dikerjakan, terlalu banyak orang yang menyebalkan, dan tidak tersadarkan. Kalian harus baik-baiklah tersadarkan, sungguh. Kadang-kadang ketika menyelamatkan orang yang tidak tersadarkan itu, mereka tidak membina diri dengan baik, dan mau berdebat denganmu, “Ini tidak mungkin”, “Bagaimana dengan hal ini? ” Kamu tidak bisa berkata apa-apa padanya. Seperti para biksu, mereka dapat menyelamatkan orang-orang yang telah membina pikiran, itu lebih mudah.
Sekarang Master menyelamatkan mereka dari yang dasar, orang-orang yang tidak mengerti apa-apa menelepon kemari, saya harus berbicara dengannya. Jika semua orang yang saya selamatkan sekarang itu adalah orang-orang yang telah membina diri ke tingkat tertentu, maka saya tidak akan terlalu lelah. Tetapi menyelamatkan orang harus menyelamatkan dari akarnya. Betapa sulitnya menyelamatkan orang, Master sama seperti kalian, mulai dari para makhluk hidup (Master, Anda harus menjaga kesehatan Anda dengan baik, sampai jumpa di Malaysia!) Sampai jumpa (Master, mohon Anda mengkritik saya lagi) Bicaralah dengan pelan! Kalian satu per satu berbicara begitu cepat, tekanan darah Master pun jadi tinggi (Baik, saya pasti akan berubah)
wenda20140216A 28:55
疾病好转后不肯念经导致恶化
女听众:我公公年前忽然倒到地上,送到医院是神经性脊柱炎。我老公说,等爸好了之后让我教他念小房子。我又在初一跟菩萨许愿教他念小房子。当时大夫检查说胸部以下完全瘫痪了,不能走路了。我求完之后,大夫说过几天就可以走路了,腿、身上都有知觉了,没问题了。前两天,因为我老公让他念小房子他不念,忽然之间恶化了,现在要准备后事。前几天有一个亲戚去看他,他说:“你们别来看我了,你们回家吧,我也该回家了。”他们就问:“你家在哪?”他说:“我家在北边。”其实北边就是我老公家的坟地。然后他自己又说:“你们别来追我了,我该还你们的还你们了。”师父,这是要债的吧?
台长答:这还不简单啊?所以有些人真的救不了的,不念小房子,命都没了。刚刚念小房子好一点了又不念了,不念么死了,死了回老家、上坟地了,怎么办呢?师父帮你们看见了,我也没办法啊!救人要自己配合的,不配合怎么救得了人呢?这种人不就是情愿死吗?有什么办法?(我知道师父为什么让我们趁着现在年轻念小房子还债的原因就在这呢。他现在人已经不行了,可能是鬼在拉他)当然了,鬼已经在拉他,他跟鬼讲话呀,说“我都会还你们的”,还得了吗?拿什么还?拿命还。现在听得懂了吧?(对,我们没修心灵法门之前不懂,以为他在胡言乱语呢)是你们在胡言乱语,不是他在胡言乱语,他说的是真实的。
死了,结束了,一条命没了,人间旅行结束,买口小的木板,装进去结束了。忙啊吵啊闹啊,有什么用?到最后弄个小箱子睡进去结束,什么都没有了(师父您这段时间身体还好吧?我们老梦见您法身特别累)现在是累啊,事情安排得太多了,烦的人太多,又不开悟,好好地开悟吧,真的。有时候救那些不开悟的人,不好好修,还要跟你辩论,“这个不可能啦”,“这个事情怎么样”,你拿他无语啊。像法师他们可以救那些已经修心的人,比较容易。师父现在从基本救起,什么都不懂的人打电话来,我也得跟他讲啊。如果我现在救的都是已经修了一定境界的人,我就不会这么累了。但是救人就要从根本救起。救人多难,师父跟你们一样,从普罗大众开始救起(师父您一定要好好保重自己身体,马来西亚见!)再见(师父您再批评批评我)讲话慢一点!你们一个个讲话都这么快,师父血压都高了(好,我一定会改)