Wenda20200221 35:48
Setelah berikrar muncul ketidaklancaran, apakah ada kaitan dengan menaati sila
Pendengar wanita: Beberapa teman se-Dharma setelah berikrar untuk berhasil membina diri di satu kehidupan, menghadapi hambatan dalam pembinaan diri dan karma buruk meledak secara sekaligus. Apakah sebagian penyebanya dikarenakan niat untuk berikrar tidak murni. Setelah berikrar, pembinaan pikirannya tidak cukup, kurang menaati sila?
Master menjawab: Setelah kamu berikrar, jika ada respon yang tidak baik, ini sangat berkaitan dengan pengamalan sila dalam dirimu. Karena kekuatan tekadmu adalah memberitahukan kepada Bodhisattva. Jika kamu tidak menaati sila dengan baik, Bodhisattva mengetahui semua. Tahu bahwa kamu bukan benar-benar ingin memperbaiki tabiat buruk diri sendiri.
Wenda20200221 35:48
发愿之后出现不顺与是否守戒有关
女听众:一些同修在发了一世修成的大愿之后,遇到的修行阻碍和业障集中爆发,是不是部分原因也在于发愿的心不够纯洁,发愿之后修心不够、守戒不够呢?
台长答:你发愿之后如果有什么不好的反应,跟你守戒很有关系的。因为你的愿力是告诉菩萨的,你要是不好好去守,菩萨都知道的,知道你不是有意地好好地在改毛病