Wenda20181021B 31:33
Menyia-nyiakan waktu berarti menyia-nyiakan hidup
Wejangan Master: Harus menghargai, harus menghargai segalanya, harus menghargai waktu, harus menghargai jodoh dengan sesama manusia, harus menghargai jodoh dengan Buddha. Kelangsungan hidup tergantung pada waktu, jika kamu tidak memiliki waktu, maka tidak memiliki nyawa lagi, oleh karena itu, orang yang menyia-nyiakan waktu berarti menyia-nyiakan hidup. Orang yang paling dipandang rendah oleh Master adalah orang yang sepanjang hari bermalas-malasan, menyia-nyiakan hidup, tidak memiliki ketekunan, tidak akan ada pencapaian apapun. Buka satu kedai kecil, hanya mendapatkan sedikit keuntungan, telah menyia-nyiakan berapa banyak hidupnya? Saling menipu, saling bersaing, saling mengerjai, coba kamu katakan apa gunanya? Oleh karena itu, berulang kali memberitahukan kepada kalian, sesungguhnya, yang terpenting adalah membina pikiran, mencari uang hanyalah permainan, apalah gunanya!
Wenda20181021B 31:33
浪费时间就是浪费生命
台长语:要珍惜啊,什么都要珍惜的,时间要珍惜,人缘要珍惜,佛缘要珍惜。生命是靠时间来延迟的,你没有时间就没有生命了,所以浪费时间的人就是浪费生命。师父最看不起的人就是整天懒惰,浪费生命,一点精进力都没有,一事无成啊。开个小卖部,天天赚一点面包钱,浪费了多少生命啊?天天尔虞我诈、你争我斗的,搞来搞去,你说有什么好啊?所以再三跟你们说了,真的,修心那才是重要,赚钱只是个游戏,有什么用啊!