Wenda20200821 34:13
Mengapa sering bertengkar bisa mengundang arwah asing
Pendengar wanita: Halo Master. Mohon bertanya kepada Master dalam suatu acara Anda mengatakan sering bertengkar akan mengundang arwah asing, mohon bertanya mengapa begini ya?
Master menjawab: Arwah asing berharap kalian tidak baik, maka akan datang untuk… jangankan arwah asing, ketika orang berjalan di jalan raya, ada dua orang yang sedang bertengkar, apakah orang tersebut akan berhenti dan campur tangan? (Ya) Akan datang melihatkah? (Iya) Baiklah kalau iya, apalagi arwah asing? Mereka paling suka keramaian. Jika ada pertengkaran dalam keluargamu, dia akan datang, membuatmu semakin ribut semakin parah, dia semakin gembira. Coba kamu lihat apakah manusia ada rasa iri hati seperti ini? (Ada)
Di rumah tetangga seperti ini, dua tetangga bersebelahan memiliki hubungan yang buruk di masa lalu, tiba-tiba suami istri bertengkar, dia merasa gembira, memperburuk situasi, dia lalu berdiam diri mendengarkan, masih mau dengar apa yang dipermasalahkan, apa yang diucapkan (Yaitu dengan mentalitas hanya melihat keramaian, sudah mengerti. Apakah dikarenakan di alam roh lebih banyak yang menganggur?) Apakah kamu merasa mereka sangat sibuk? Kamu merasa mereka dibawah masih perlu bekerja? (Tidak) Mereka sangat menderita, meskipun tidak ada pekerjaan, tidak bekerja, namun mereka sangat menderita, mentalnya tersiksa, karena mereka tidak punya raga lagi, tidak bisa membalas kebencian dan dendam terhadap orang yang ada di alam manusia, dia menderita, maka dia akan mencari masalah denganmu sepanjang hari (Mengerti)
Wenda20200821 34:13
为何经常吵架会惹灵性
女听众:师父好。请问师父,有一期节目您说经常吵架会惹灵性,请问是为什么呢?
台长答:鬼希望你们不好,鬼就是来……不要说鬼了,人在马路上走路的时候,有两个人吵架,人会停下来管事吗?(会)会来看吗?(对)会就好了,何况鬼呢?鬼最喜欢热闹的。你们家里一吵架,他来了,让你越吵越闹,他越开心。你看看人有这种忌妒心吗?(有)邻居家里就是这样的,隔壁邻居两个人过去关系不好的,突然之间夫妻吵架了,他开心啊,火上加油,他就静下心来听,还要听你里边吵什么、讲什么(就是看热闹的心理,明白。是不是因为灵性世界其实他们比较闲?)你觉得他们很忙吗?你觉得他们下去还要工作吗?(没有)他们很痛苦,虽然没工作,不工作,但是他们很痛苦,精神上受着折磨,因为他们没有肉身了,不能跟人间的人有冤的报冤,有仇的报仇,他难受,他就整天找你麻烦(明白)