Shuohua20170901 20:11
Mengapa Sebelum dan Sesudah Ulang Tahun Sering Mengalami Kesialan?
Pendengar Pria: Master, Anda mengatakan kepada seorang teman se-Dharma di seminar Dharma Kuala Lumpur bahwa setiap tahun tiba waktu ulang tahun akan ada orang yang mengganggunya, apakah ini bersifat umum dan berlaku untuk semua orang?
Master menjawab: Ini adalah semua karma dia dari kehidupan sebelumnya dibalas pada saat hari ulang tahun dia, oleh sebab itu, setiap kali tiba hari ulang tahun, maka dia akan mengalami kesialan (Apakah ini suatu kasus khusus?) Bukan khusus, pada dasarnya memang begitu, misalnya, di kehidupan sebelumnya kamu banyak menjalin hubungan buruk, maka pada saat kamu meninggal dunia, para arwah asing akan datang kepadamu, pada akhirnya kamu tidak bisa melunasi hutang karma tersebut, lalu ketika kamu bereinkarnasi lagi, maka semua karma ini akan terbawa…. hari lahir bukannya adalah ulang tahun? (betul)
Mereka mengikutimu, hanya mengikutimu di hari ini, ketika kamu ulang tahun, maka dia akan datang (Master, Anda mengatakan bahwa fenomena ini bersifat umum, maka ini berarti bahwa setiap awal dan akhir ulang tahun kita dalam setiap tahun akan dikontrol dengan sangat ketat, begitukah pemahamannya?) Pemahamanmu ini sepenuhnya benar, ini berarti pemikiranmu masih lancar. Mengapa orang-orang mengatakan jangan merayakan ulang tahun? Tidak baik jika terlalu banyak merayakan ulang tahun (ya)
Dahulu jika dikatakan dari sudut pandang yang lain yaitu jika kamu terlalu banyak merayakan ulang tahun…. hari penderitaan ibu, di mana ibu menanggung penderitaan ketika melahirkan kamu, ini adalah yang pertama.
Yang kedua, kamu melakukan pembunuhan pada saat ulang tahun, ada berapa banyak meja hidangan yang menghidangkan makanan hewani, ini dosa juga.
Yang ketiga, banyak karma buruk yang belum terlunasi ketika kamu meninggal dunia di kehidupan sebelumnya, mereka akan mengingat kembali ketika tiba saatnya kamu ulang tahun, maka mereka akan datang menagih kepadamu.
Oleh sebab itulah, kenapa selalu ada orang yang mengalami masalah pada saat sebelum dan sesudah ulang tahun. Selalu ada orang yang baru saja merayakan ulang tahun, “Aduh, baik-baik saja ketika dia merayakan ulang tahun, kenapa sekarang meninggal dunia?” Apakah pernah mendengar tentang ini? Berapa banyak orang yang mengalami hal sama seperti ini, langsung meninggal dunia setelah merayakan ulang tahun.
(Ya, Master, dari segi metafisika, para umat se-Dharma kita yang merayakan ulang tahun, seharusnya pada hari ulang tahun harus banyak melepaskan makhluk hidup, banyak melafalkan paritta, banyak mengumpulkan kebajikan, begitukah pemahamannya?) Benar, yaitu memanfaatkan hari ulang tahun ini untuk membayar hutang karma, mengikis karma, mentraktir orang hidangan vegetarian. Tidak hanya harus mengikis karma, melepaskan makhluk hidup, namun juga harus bervegetarian. Dahulu para biksu agung merayakan ulang tahun, semua melakukan pelepasan makhluk hidup. Makan apa lagi? Masih membunuh, bukannya menciptakan karma buruk? Jangan bercanda!
(Ya. Master, mohon Anda berikan bocoran, sebaiknya membakar berapa lembar XFZ pada saat hari ulang tahun umat se-Dharma kita? Apakah ada pembahasan demikian?) Harus dibakar pada saat sebelum ulang tahun. Banyak orang yang mengalami kesialan sebelum ulang tahun, ada yang mengalami kesialan setelah hari ulang tahun, sebenarnya hari ulang tahun juga merupakan suatu rintangan, karena hari ini kamu mengatakan demikian, maka saya baru memberitahukan kepada kalian. Bukannya ulang tahun itu rintangan? Setelah melewati satu usia, bukannya telah melewati satu rintangan? (Ya)
Makan kue tart, mengundang beberapa teman se-Dharma untuk bersama-sama melepaskan makhluk hidup, lalu menikmati vegetarian bersama, jangan menyalakan lilin, sekali menyalakan lilin, maka alam bawah akan mengetahuinya. Sebenarnya tidak seharusnya saya katakan kepada kalian tentang hal ini, yaitu ketika alam bawah mengetahuinya, maka akan mengurangi satu tahun usiamu, siapapun mengetahuinya (ya, mengerti) Kita ada satu ibu tua yang berumur 92 tahun, dia tidak merayakan ulang tahun semenjak usia 20 tahun, kesehatan tubuhnya sangat bagus, sangat sehat.
Oleh sebab itu, saya katakan kepada kalian, terkadang ketika kamu lupa, maka alam bawah pun akan lupa; Jika kamu banyak merayakan di sini, maka para arwah asing di alam bawah akan semakin ingat dengan jelas (ya, Master, Anda membocorkan informasi ini kepada semua orang…..) Benar, semua ini adalah pusaka, ini memberitahukan kepada orang-orang bagaimana seharusnya hidup di dunia ini. Banyak orang yang hidup dalam seumur hidup, apakah pernah mendengarnya? Tidak pernah. Apakah mengetahuinya? Tidak tahu (Master, sungguh tidak banyak orang mengetahui apa yang Anda katakan ini) Benar, yang tidak mengetahui, maka hanya meninggal dengan begitu saja.
Shuohua20170901 20:11
为何生日前后会倒霉?
男听众:师父,您在吉隆坡大法会上对一个师兄说,每年生日期间都会有人搞他,这是否具有普遍现象?
台长答:这是他上辈子所有业报报在他出生的时候,所以他每到生日的时候就倒霉(这是一个特殊案例?)不是特殊,基本上都是这样,比方说你这个人上辈子冤结特别多,你死的时候那些鬼都来找你了,最后你还不掉,等到你再投胎的时候这些业全部带到你的……出生不就是生日吗?(对)他们跟着你,就跟着你这一天,你生日他就来了(师父,您说这种是普遍现象,那也就是说我们每年的生日前后,都会被管得更加严格一些,是这样理解吗?)你这个理解完全正确,说明你还是很有脑子的。为什么人家说生日不要过?过得太大不好的(是啊)过去从另外一个角度上来讲,你这生日过得太大的话……母难节啊,妈妈生你出来的时候,是非常遭罪的,这是第一。第二,你生日又杀生,又多少桌吃荤的,这又是罪孽。第三,你上辈子死的时候很多业障没还完,他们每年到你生日这个时候就回忆起来了,他们就会来问你要。所以为什么生日前后老有人出事,老有人刚过完生日,“哎呀,过生日还蛮好的,怎么死了?”听到过吗?多少人是这样,生日一过完就走掉了(是啊。师父,从玄学角度来说,我们佛友过生日,生日那天应该是多多放生,多多念经,多多积福,是这样理解吗?)对,就是借这个生日期间来还债、消业、请人家吃素。不但要消业、放生,而且还要吃素。过去高僧大德过生日,全部都是放生。吃什么?还杀生。不造业?不开玩笑啊!(对。师父,您透露一下,我们佛友过生日的那一天,烧多少张小房子为宜,有说法吗?)生日之前就要烧了。很多人生日之前就倒霉,有的人生日之后就倒霉,生日其实也是一个劫,只是今天你讲了我才告诉你们。生日不叫劫啊?过一岁不就是过掉一个劫了?(是的)吃个蛋糕,邀请一些同修一起放放生,然后一起吃素,不要点蜡烛,一点蜡烛下面就知道了。像这些东西我都不应该讲给你们听,就是说下面一知道就勾掉一岁,这谁都知道(是的,明白)我们有一个92岁的老妈妈,她从20岁开始不过生日,身体好得不得了,人很健康。所以我跟你们说,有时候你忘记了,下面就忘记了;你上面越搞得多,下面鬼越清楚(是,师父,您给大家透露这些消息……)对啊,这些东西都是宝贝,这些东西告诉人间人应该怎么活的。很多人活了一辈子,听到过吗?没听到过。知道吗?不知道(师父,您讲这些真的是很少人知道,很多人不知道)对啊,不知道就死掉了。