zongshu20150421 39:51
Memohon Bodhisattva untuk kesembuhan penyakit, hati yang tulus akan manjur
Pendengar wanita: Saya sangat berterima kasih kepada Master karena telah menyelamatkan keluarga kami. Ayah saya juga calon murid Master tahun ini dan juga akan berangkat ke Hong Kong untuk menjadi murid.
Master menjawab: Master pergi ke Singapura untuk mengadakan seminar Dharma, banyak orang yang tidak mengenal Master, tubuhnya berpenyakit, Master pun pergi melihat mereka semua. Dalam mimpi, mereka semua melihat Master mengobati mereka. Ada seseorang yang berjabat tangan dengan Master, akhirnya saya berkata kepadanya: “kamu baik-baik saja, Master pernah datang mengobati kamu”. Dia berkata, “benar, Master. Saya bermimpi tiga kali bahwa Anda datang mengobati saya, Anda ambil baskom berisi air dingin dan tuangkan ke pinggangku, dan setelah menuangkannya, pinggangku sembuh total keesokan harinya.” Dia mengatakan, penyakit ini sudah berlangsung selama tujuh tahun, dan rasa sakitnya sangat menyiksa. Apakah kamu mengetahuinya sekarang? Saya memberi tahu kamu, harus “tulus” baru bisa “manjur”. (Iya. Saya sering bermimpi dan tidak tahu apakah itu tubuh perubahan Master atau Bodhisattva. Selalu ada orang yang menyemangati saya, memberi saya nasihat, dan mengobati saya). Sudah lihat bukan? Paling baik jika Bodhisattva yang datang mengobati penyakitmu. Jika Bodhisattva tidak datang berarti kamu belum mencapai tingkatnya. Maka hanya dapat datang seorang pria berpakaian jas untuk mengobati penyakitmu, kamu terima sajalah. Apakah kamu mengerti? (Saya mengerti, terima kasih Master).
zongshu20150421 39:51
求菩萨治病,心诚则灵
女听众:我很感谢师父救了我们全家。我爸爸今年也是台长的准弟子,也会去香港拜师的。
台长答:台长到新加坡去开法会,多少人认都不认识台长啊,他身上有毛病台长全部去给他们看的,梦中全部看到台长给他们看病。有一个人在那里跟台长握手,结果我跟他说:“你好好的,台长来给你看过病的。”他说:“对啊,台长。我梦到三次您来给我看病,您拿一盆凉水在我的腰这里一浇,浇了之后接下来我第二天开始腰全部好了。”他说这个毛病已经有七年了,痛得不得了。你现在知道了吗?我告诉你,要“心诚”才能“则灵”啊(是。我经常梦到不知道是台长的化身还是菩萨的化身,经常都有人鼓励,给我指点、给我治病的)看见了吗?菩萨来治病那是最好,菩萨不来说明你级别不到,那么只能有一个穿西装的人来给你治治病了,你就马马虎虎凑合凑合吧,明白了吗?(明白,谢谢师父)