Wenda20190707 37:15
Pendengar Pria : Mengenai karma membunuh, pembalasan karma membunuh dapat melintasi selama tiga generasi. Jika generasi pertama memiliki karma membunuh, tetapi generasi pertama tidak membina diri, generasi kedua menekuni Buddha Dharma dengan berusaha keras membina diri, berupaya keras untuk melunasi karma pembunuhan leluhur dan diri sendiri tidak menimbun karma membunuh, apakah masih akan mempengaruhi generasi ketiga?
Master menjawab : Bisa ( masih akan mempengaruhi generasi ketiga?) akan meninggalkan unsur akar di dalam tingkat kesadaran kedelapan (alaya vijnana) , akan tetapi pengaruhnya akan semakin kecil, namun pasti ada pengaruhnya.
Wenda20190707 37:15
祖上有杀业,下一代学佛还债还会影响第三代吗
男听众:关于杀业,杀业报三代,如果第一代有杀业,但是第一代不修,第二代学佛念经之后拼命地修,拼命地偿还自己祖上的杀业,自己不造杀业,那么还会影响到第三代吗?
台长答:会(还是会影响到第三代?)在八识田中留有根器的,只是说影响力越来越小了,影响是肯定有的。