Kura-kura tua yang diselamatkan oleh teman se-Dharma, demi membalas budi bersedia menjadi pelindung Dharma Xin Ling Fa Men 老龟被同修所救,报恩愿做心灵法门护法

Wenda20171222 41:38

Kura-kura tua yang diselamatkan oleh teman se-Dharma, demi membalas budi bersedia menjadi pelindung Dharma Xin Ling Fa Men

Pendengar pria: Master, saya ingin berbagi pengalaman ajaib Guan Shi Yin Pu Sa dalam menyelamatkan makhluk hidup. Guan Shi Yin Pu Sa benar-benar menyelamatkan makhluk hidup, termasuk makhluk hidup dari enam alam. Seorang teman se-Dharma menyelamatkan seekor labi-labi besar dengan berat hampir 20 pon (10 kg) di tepi Sungai Kuning, dan kemudian menyelamatkan beberapa labi-labi kecil. Alhasil, ketika dia pulang ke rumah, dia tiba-tiba menerima pemikiran ini di benaknya: “10 ekor labi-labi diselamatkan oleh kamu, kesempatannya ada dalam takdir. Tunggu ketika saya berhasil dalam pembinaan diri, itu akan menjadi hari bagi saya kura-kura tua untuk membalas budi.”

Teman se-Dharma ini merasa sangat aneh. Apakah kura-kura tua ini juga adalah seorang praktisi? Ia sebagai kura-kura tua telah diselamatkan… Hati teman se-Dharma terus memikirkan hal ini. Dia berkata kepada Guan Shi Yin Pu Sa, “Guan Shi Yin Pu Sa, Mohon Anda welas asih menyelamatkan kura-kura tua ini. Kura-kura itu juga ada luka di cangkang. Mohon Guan Shi Yin Pu Sa menyelamatkannya, biar dia menjadi pelindung Dharma Xin Ling Fa Men.” Keesokan harinya, dia tiba-tiba menerima pemikiran seperti ini dari kura-kura tua:

“Murid Buddha, dengarkan saya kura-kura tua yang berbicara, meskipun bahasa saya tidak membentuk kalimat, tapi adalah saya kura-kura tua yang datang untuk menyampaikan pesan. Murid Buddhis, dengarkan baik-baik, saya kura-kura tua sudah berada di daerah perairan Sungai Kuning selama lebih dari sepuluh tahun. Tubuh saya penuh dengan bekas luka. Berkat penyelamatan hari itu, saya kura-kura tua di sini berterima kasih kepada Guan Shi Yin Pu Sa,  adalah murid Guan Shi Yin Pu Sa yang menyelamatkan saya. Hari ini masih memberikan saya jubah dan patta. Para pengikut Buddha tenang saja. Kura-kura tua tahu bahwa kamu dalam masalah. Saya kura-kura tua akan melakukan semua yang saya bisa untuk membantu kamu, membuat karirmu berjalan dengan baik dan keluarga harmonis, dan memberkati keluargamu. Terima kasih welas asih teman se-Dharma memberikan saya kura-kura tua 3 lembar XFZ. Murid dari ajaran Xin Ling Fa Men memang berbeda. Master Jun Hong Lu adalah Bodhisattva besar di Surga dan di dunia. Saya bersedia untuk menjadi pelindung Dharma Xin Ling Fa Men.” Master, ini benar.

Master menjawab: Saya pernah melepaskan seekor kura-kura tua di Malaysia, dan ketika saya melihatnya, itu adalah seorang biksu Jepang (Ai yo!) Mengapa orang yang tidak berhasil dalam pembinaan diri begitu mudah terlahir kembali menjadi kura-kura? Karena berumur panjang. Banyak orang yang membina pikiran dapat berumur panjang. Orang yang membina  pikiran setidaknya dapat mencapai umur panjang, dan terutama berumur panjang di kehidupan berikutnya. Tetapi jika kamu menyimpang dalam mempelajari Buddha Dharma, kamu mungkin menjadi kaum yang berbeda. Begitulah, sangat kasihan. Jadi mereka juga memiliki kekuatan gaib (ya. Ia berkata: “Saya rela menjadi pelindung Dharma Xin Ling Fa Men.” Sebenarnya, Guan Shi Yin Pu Sa telah menyelamatkan dia, bukan?)

Lihatlah, berapa banyak Bodhisattva yang menapakkan kaki pada kura-kura, naga, sapi menyeberangi laut, merka yang tidak berhasil dalam pembinaan diri. Jika kalian telah membina diri dengan baik hingga sekarang, apakah mungkin kamu tidak mencapai apa-apa? Mustahil. Karena kamu telah membina diri dengan baik, kamu sendiri sudah memiliki jasa kebajikan dan kekuatan gaib. Tetapi pada akhirnya, kamu tidak berhasil dalam pembinaan dan menyimpang, maaf, maka itulah “kekuatan gaib” yang kamu miliki. Lihat saja “Perjalanan ke Barat”, di dalamnya semua ada kekuatan gaib. (Seperti kura-kura tua ini, selama kamu menyelamatkannya, dia mengerti untuk membalas budi, benarkah begitu?) Tentu saja.

Yang seperti ini sebenarnya memiliki sedikit kekuatan dewa. Setelah mati, dia menjadi dewa (aduh, itu benar-benar maha welas asih dari Guan Shi Yin Pu Sa, tidak hanya menyelamatkan umat manusia, tetapi juga menyelamatkan makhluk di alam lain) Guan Shi Yin Pu Sa sungguh welas asih, akan menyelamatkan alam mana saja. Jika kalian kehilangan kunci dan tidak dapat menemukan, Beliau juga menolong. Pu Sa benar-benar… (Guru, kami selalu merepotkan Guan Shi Yin Pu Sa…) Tidak apa-apa.

Ingatlah, itu tidak “merepotkan”, Guan Shi Yin Pu Sa seperti ini, Beliau sangat senang ketika melihat kalian membina pikiran. Termasuk menyelamatkan kita dan membantu kita, Guan Shi Yin Pu Sa memang benar memikul karma kita. Hanya saja Guan Shi Yin Pu Sa memikul karma semacam ini adalah untuk meningkatkan energinya yang lebih besar, Beliau akan menerima respon spiritual dari langit, bumi dan alam semesta, jadi energi-Nya akan  berubah menjadi semakin besar. Saya hanya bisa memberi tahu kamu sampai di sini. Artinya, ketika seseorang melakukan lebih banyak perbuatan baik, dia akan didukung oleh lebih banyak orang. Itulah logikanya  (karena kamu adalah seorang Bodhisattva di dunia, benar begitu) benar. Jika kamu tidak membantu Alam Manusia … Banyak orang mengatakan “Guan Shi Yin Pu Sa akan merasa sebal”, tidak mungkin, bagaimana bisa sebal? (Ya. Murid juga merasa bahwa Guan Shi Yin Pu Sa benar-benar welas asih, dan kasih sayang-Nya benar-benar…)

Bahkan Master, saya tidak merasa itu menyebalkan. Bukankah seumur hidup saya gunakan untuk menyelamatkan orang? Untuk memberi tahu logika kebenaran kepada orang-orang? Ketika orang datang memohon kepada saya, kapan saya akan merasa sebal? Tidak ada rasa kesal (tidak) Tidak peduli siapa yang menelepon masuk, saya akan menjawab dengan sabar (ya. Master, kadang-kadang saya mendengarkan siaran totem Anda, ada orang masih bertanya, murid saja merasa kesal, tetapi Master tersenyum dan dengan sabar menjawab. Aih benar-benar …) Itulah perbedaan antara kalian dan saya. Banyak orang merasa kesal dan merasa “Oh, mengapa orang ini menyebalkan sekali! Tidak berhenti bertanya” (ya, benar)

 Wenda20171222   41:38  

老龟被同修所救,报恩愿做心灵法门护法

男听众:师父,我想分享观世音菩萨救度众生的神奇经历。观世音菩萨真的是救度众生,包括六道的众生。有一个师兄在黄河旁边救了一个近20斤的大甲鱼,然后又救了几只小甲鱼。结果他回到家的时候,突然脑子里接收了这个意念:“10只甲鱼被你救,机缘都在冥冥中,待我修成正果时,就是老龟报恩日。”这个同修感到很奇怪,是不是这只老龟肯定也是一个修行的?它作为老龟被救下来了……同修心里很挂念这个事,他跟观世音菩萨说:“观世音菩萨,您慈悲慈悲救度这只老龟吧,它当时也是龟壳上受了伤。观世音菩萨您救度它,让它做心灵法门的护法。”到了第二天,他突然收到了老龟给他的这种意念:“佛门子弟你听我言,是我老龟来说话,虽然我言语不成句,是我老龟来传话。佛门子弟你听好了,我老龟在黄河水区十余年,身体伤痕累累,多亏那天救度,老龟在这里感恩观世音菩萨,是观世音菩萨的弟子救度我,今天还要给我老龟送衣钵。佛门子弟你放心,老龟知道你有难处,老龟会尽我所能帮助你,让你事业顺心家和睦,保佑你一家福禄长。感恩师兄的慈悲送我老龟3张小房子,心灵法门的弟子就是不一样,卢军宏师父是天上人间大菩萨,我愿意皈依心灵法门做护法。”师父,这个是真的。

台长答:我曾经在马来西亚放了一只老龟,我一看,那是一个日本和尚(哎哟!)为什么修行的人没修成特别容易投龟?因为长寿。很多人修心都能够长寿,修心的人至少可以得到长寿,下辈子特别长寿。但是如果你在学佛当中走偏了,你可能就变成异类了。就是这样,很可怜的。所以它们也有法力的(对。它说:“我愿皈依心灵法门做护法。”其实是观世音菩萨已经救度它了,是吗?)你去看看,有多少菩萨踩着那些龟、龙、牛过海,那些就是这种没修成的。你们如果修到现在修得很好,你可能会一事无成吗?不可能的。因为你修得很好,你本身就有功德,你本身就有法力。但是到了最后,你没修成走偏了,对不起,那就这种“法力”了。看看《西游记》里边都有法力的(像这只老龟,只要你救了它,它懂得报恩,是这样吗?)当然了。像这种其实就是有点仙了,它死掉之后就是仙(哎呀,真的是观世音菩萨大慈大悲,不仅救度我们人道,其他道也在救啊)观世音菩萨太慈悲了,哪个道都救。你们掉个钥匙找不到了,她也救。菩萨真的是……(师父,老麻烦观世音菩萨……)没事。你记住了,不是“麻烦”,观世音菩萨是这样的,她看见你们修心特别开心。包括救度我们、帮助我们,她的确也是背的,只是观世音菩萨这种背是增加她更大的能量,她会得到天地宇宙之感应,所以她的能量会变化越来越大。我只能跟你讲到这里。也就是说,当一个人越来越做好事,他是得到更多的人拥护。就这样的道理(因为你是人间菩萨,真的是这样)对。你不帮助人间……很多人说“观世音菩萨会觉得很烦的”,不可能的,怎么会烦呢?(是。弟子也感受到了观世音菩萨真的是慈悲,她那种爱真的是……)连小小的师父,我都没觉得烦。我一辈子活着不就是救人吗?跟人家讲道理吗?人家来求我,我什么时候觉得烦啊?没烦(没有)不管谁打进电话来,我都是耐心回答(是。师父,有时候我听您的图腾节目,有的人还问,弟子都觉得烦了,师父就耐心地笑一笑又给他解答了。哎呀,真的……)这就是你们跟我的差距。很多人就是烦了,都觉得“哎呀,这个人怎么这么矫情!不停地问”(对对,是)