Karena membuat biksu jatuh cinta, kembali menjadi umat awam dan menikah dengannya, balasan karma langsung adalah menderita penyakit mental dalam kehidupan ini 因让僧人动凡心、还俗与其结婚,现世报得精神病

Murid Bertanya Master Menjawab — Seminar Dharma Hong Kong bulan Juni 2014

Karena membuat biksu jatuh cinta, kembali menjadi umat awam dan menikah dengannya, balasan karma langsung adalah menderita penyakit mental dalam kehidupan ini

Tanya: Kami mempunyai seorang rekan se-Dharma yang putrinya mempunyai masalah neurologis yang sangat serius. Dia mengandalkan usahanya sendiri untuk menyelesaikan 2.200 lembar XFZ dalam waktu hampir tiga tahun, dan melalui usaha sendiri mendapat sumbangan XFZ 800 lembar. Tetapi dilihat sekarang, kondisi putrinya sama sekali tidak membaik. Jadi, banyak rekan se-Dharma berpikir, mungkinkah ada masalah dengan 800 lembar XFZ sumbangan itu?

Jawab: Jika melafalkan 2.000 lembar tanpa sumbangan dan ada masalah besar, pasti karena: pertama, ada masalah dengan pelafalan paritta; kedua, karma anak ini sangat berat. Umumnya tidak.

Tanya: Karena sebelum putrinya sakit, suatu kali dia pergi ke kuil dan jatuh cinta dengan seorang biksu. Biksu itu kembali menjadi umat awam dan menikah dengannya…

Jawab: Aiya, aiya, ini telah mengakibatkan masalah besar! Tahukah kamu mengapa tidak boleh melakukan hal seperti ini dengan seorang biksu? Tahukah kalian apa marga mereka? Marga mereka adalah Shi! Anak-anak Buddha Sakyamuni! Jika kamu merayu anak Buddha, itu adalah dosa turun ke neraka. Bagaimana bisa sembuh? Gangguan jiwa dan masih hidup, itu sudah memberinya keuntungan. Jika bukan Xin Ling Fa Men, dia pasti sudah lama terseret. Tidak boleh, jangan bercanda, jangan bertatapan mata yang menggoda, itu adalah listrik bertegangan tinggi dan berbahaya. Dia harus bertobat dengan sungguh-sungguh dan melafalkan melafalkan Li Fo Da Chan Hui Wen, “Bodhisattva, maafkan saya…” Jika tidak, dia akan masuk neraka di masa depan. Akan terjadi masalah besar, pihak lain juga akan terjadi sesuatu. Wanita ini juga akan terjadi masalah.

Tanya: Mereka sudah bercerai.

Jawab: “Saya pernah melakukan hal-hal buruk di masa lalu, tetapi saya tidak melakukannya sekarang.” Coba saya tanya, apakah dia sudah melakukan hal-hal buruk? Apakah dia akan dihukum? “Dulu saya merokok, tapi sekarang saya tidak merokok lagi.” Apakah paru-parumu akan rusak? Dia hanya bisa begitu, terus melafalkan paritta, 1080 kali Li Fo Da Chan Hui Wen. Setelah selesai, Master welas asih melihatkan totemnya apakah sudah mulai teruraikan belum. Setelah rintangan ini teruraikan, semua XFZ yang dia lafalkan dapat mulai membantu pemulihan penyakit mental putrinya. (Yang menikah dengan biksu) adalah putrinya, bukan? Kalau begitu, balasan karmanya langsung, sangat cepat sekali. Dalam hal seperti ini, umumnya hanya beberapa orang yang lebih kuat, yaitu orang-orang yang sangat memiliki energi, baru bisa membantu menguraikan masalah ini. Master akan membantumu memikirkan cara untuk menemukan orang yang lebih memiliki kekuatan untuk menyelesaikan masalah ini…

Tanya: Master adalah orang yang paling memiliki kekuatan di dunia.

Jawab: Bukan. Ini adalah Guan Shi Yin Pu Sa.

Tanya: Guan Shi Yin Pu Sa, Guan Shi Yin Pu Sa

Jawab: Saya terpikir sebuah lelucon. Ujian masuk perguruan tinggi Tiongkok kali ini, banyak orang tua pergi menyembah dewa, memohon kepada Buddha untuk anak-anak mereka. Ada yang meminta tolong sama orang…?” Seorang anak berkata, “Ibu, apakah Anda sudah membantu saya mencarinya?” Sang ibu berkata, “Nak, ibu telah mencarikan seseorang yang sangat kuat untukmu. Dia sangat hebat, berada dalam posisi yang sangat tinggi.” Anak itu berkata, “Baiklah.” Sang ibu berkata, “Kamu harus patuh. Dia menyuruhmu mengerjakan lebih banyak PR, dia pasti akan membantumu.” Kali ini berhasil dalam ujian, anak itu sangat gembira: “Bu, siapa yang kamu cari?” “Guan Shi Yin Pu Sa ”

 

弟子提问 师父回答——卢台长2014年6月香港弘法解答会

因让僧人动凡心、还俗与其结婚,现世报得精神病

问:我们有一位同修的女儿有非常严重的神经方面的毛病,她靠自己的力量在接近三年的时间完成2200张小房子,也通过自己的能力结缘了800张小房子,可是目前来看,她女儿的状况并没有得到任何的改善,那我们很多的同修都在想,会不会是这结缘的800张小房子有问题?

答:如果2000张念下去不结缘都会出这么大的问题,一定是:第一,念经有问题;第二,这孩子的业障真的很重。一般不会的。

问:因为她女儿在犯病前,有一次去寺庙,动了一个僧人的凡心,僧人还俗跟她结婚了……

答:哎呀,哎呀,这个就是闯大祸了!你知道为什么不能跟僧人有这种事情吗?他们姓什么,你知道吗?姓释啊!释迦牟尼佛的孩子啊!你去勾引佛的孩子,那是下地狱的罪啊,怎么会好啊?神经病,还活着,那已经是给她便宜了,要不是心灵法门,早就拖走了。不可以的,不能开玩笑的,不能乱放电,那是高压电,危险。要狂忏,拼命地念礼佛大忏悔文,“菩萨,我对不起啊……”否则以后下去下地狱。会出大事的,对方也会出事,这个女的也会出事。

问:他们已经离婚了。

答:“我过去做过坏事,我现在不做了”,我问你们,他做过坏事吗?会不会受惩罚?“我过去抽烟,我现在不抽烟了”,你的肺会不会坏?
她只有这样,一直念念念,1080遍礼佛大忏悔文。念完之后,台长慈悲给她看看是不是开始化解了。等这个劫一散掉,她念的小房子全部都可以开始让女儿的这个精神病会好。(和僧人结婚的)就是他女儿本人是吧?那报应是现报的,快得不得了。这种事情,一般只有一些比较有power的,就是说很有能量的人,才能帮忙解决这些问题。台长到时候帮你们想办法找一个比较有能量的人来解决这个问题……

问:师父是这个世界上最有能量的人。

答:乱讲,是观世音菩萨。

问:观世音菩萨,观世音菩萨!

答:我想起个笑话,这次中国的高考,很多爸爸妈妈都是为了孩子去拜神啊,求佛啊,有的是托人啊……一个孩子说:“妈妈,你帮我找了没有啊?”妈妈说:“孩子啊,我帮你找了一个很有能力的人,不得了啊,很高很高的位置啊。”孩子说:“好啊。”妈妈说:“你一定要好好听话,他叫你多做功课,他一定会帮你的。”这次考成功了,孩子太高兴了:“妈妈,你找的是谁呀?”“观世音菩萨。”