wenda20160710B 17:00
Jika ingin menjadi Bodhisattva, maka harus tingkatkan kesadaran spiritual dan pembinaan suci
Pendengar pria: Master, murid mempunyai sebuah pertanyaan. Murid dan istri saya telah berikrar untuk pembinaan suci di kehidupan ini, tetapi saya selalu memiliki sebuah pemikiran: Kami telah melepaskan banyak hal, tetapi saya selalu berpikir bahwa kami suami istri bisa berada di sisi Master untuk mengikuti Master membabarkan Dharma menyelamatkan orang. Bagaimana seharusnya kami memohon kepada Guan Shi Yin Pu Sa? Atau katakan kekuatan tekad kami ini?
Master menjawab: Semua boleh katakan kepada Guan Shi Yin Pu Sa, katakan ini dengan Guan Shi Yin Pu Sa. Jika kalian memiliki jodoh, maka mungkin dapat mengikuti kemanapun Master membabarkan Dharma, semua tidak ada masalah. Kalian harus bersih dan membina diri dengan suci, dapat menyelamatkan para makhluk hidup dan menjadi anak yang baik, apa yang tidak boleh dilakukan?
Sekarang bukan kalian berdua saja, yang mengikuti Master sudah sekelompok besar, dan sekarang semuanya sudah membina diri dengan suci. Hanya saja mereka tidak seperti kalian, karena kalian masih muda, kalian telah mengatakannya. Mereka telah paru baya, pada dasarnya mereka telah membina diri dengan suci, telah sepenuhnya tercerahkan terhadap kerisauan di dunia, masalah dari hubungan asmara dan sebagainya, mereka sudah melepas, jadi mereka mengikuti Master kemana-mana untuk membabarkan Dharma. Kamu adalah anak yang baik, anak yang begitu baik dan muda, pada turun dari Surga, kelak harus pulang ke Surga.
Untuk pulang ke Surga, maka tidak boleh selalu melakukan…… sebagai manusia tidak boleh selalu melakukan hal-hal binatang. Sebenarnya, di masa lalu Bodhisattva berkata, kecuali demi memiliki keturunan pada hakikatnya boleh lakukan. Selain itu, semuanya disebut sejenis kegembiraan dan nafsu birahi, oleh sebab itu, hal-hal sejenis ini seperti manusia melakukan perbuatan binatang. Yang saya katakan kepada kalian ini adalah pembahasan dari sila-sila Bodhisattva di masa lalu, namun dalam pelaksanaannya tetap tergantung pada diri kalian sendiri. Karena kalian adalah manusia, meskipun melakukan hubungan suami istri juga sah.
Tetapi jika kamu ingin menjadi seorang Bodhisattva, dan memiliki tingkat kesadaran spiritual yang tinggi, maka tidak boleh melakukannya lagi (Ya, benar) Kalian adalah anak yang baik, alihkan hobi kalian sendiri, alihkan ke pembabaran Dharma untuk memperkenalkan Dharma kepada orang lain, alihkan diri sendiri untuk membentuk kelompok… misalanya membaca “Bai Hua Fo Fa”di blog. Ada sekelompok anak-anak yang sangat baik, anak-anak muda berkumpul untuk belajar bersama, kenikmatan dalam jiwa jauh lebih mulia daripada kenikmatan fisik (ya, benar sekali yang Anda katakan)
Kamu adalah anak yang baik, harus saling membantu. Di kemudian hari, baik-baiklah berikrar kepada Guan Shi Yin Pu Sa (Baik. Mohon Anda berkati kami memiliki jodoh baik untuk selalu berada di sisi Master, untuk dapat melakukan lebih banyak jasa kebajikan dan menyelamatkan lebih banyak makhluk hidup) Baik (Mohon berkati kami) Anak yang baik, kalian harus naik ke Surga ya? Master akan membantu kalian untuk mencapainya (Terima kasih Master, Anda harus menjaga kesehatan!)
wenda20160710B 17:00
想做菩萨要境界提高,要清修
男听众:师父,弟子有一个问题。弟子和我的妻子都已经发愿了今生今世双清修,但是我一直有一个想法:我们已经放下了很多东西,但是我一直想我们夫妻俩能常伴师父左右,跟随师父弘法度人。我们该怎样跟观世音菩萨求呢?或者讲一下我们的这个愿力?
台长答:都可以跟菩萨讲的,这个跟观世音菩萨讲。如果你们有缘分,就可能跟着师父到处去弘法,都没问题的。你们只要干净、清修,能够度众生,做一个好孩子,什么不能做?现在又不是你们两个,跟着师父一大帮呢,现在都是清修。只是大家不像你们,因为你们是年轻人,已经说出来,有的都是稍微中年了,他们基本上都清修的,已经完全彻悟这个人间的那些苦恼了,感情问题什么,他们很放得下了,所以他们就跟着师父到处去弘法。你是个好孩子,这么好的孩子,这么年轻,都是天上下来的,以后要回天啊。回天不能老做……人不能老做畜生事情的。其实过去菩萨讲,除了生孩子那是可以,天经地义,其他的都叫一种欢乐淫荡,所以这个东西都是人行畜生事。这是我讲给你们听过去菩萨戒律里面讲的一些东西,但是主要执行还是靠你们自己。因为你们是人,就是行夫妻事也是合法的。但是你要想做菩萨,你境界高了,就不能再做(嗯,是的)你们是乖孩子,自己把爱好转移,转移到弘法度众,转移到自己组织一些……比方说念博客上《白话佛法》。有一批特别好的小朋友,年轻人大家聚在一起好好学习,那种精神上的享受,不知道比肉体上的享受要高尚多少了(是的,您讲得对)你是好孩子,相互帮助。以后跟观世音菩萨好好发愿(好的。请您保佑我们有缘分常伴师父的身边,能够做更多的功德,度更多的众生)好(请加持我们)好孩子,你们一定要上天,好吗?师父一定帮你们达成(谢谢师父,您一定保重身体!)