Tanya seputar Dharma 175 61. Permohonan Saat Membakar Xiao Fang Zi Tanya [61]: Yang terhormat Master Lu, di dalam salah satu acara Anda mengatakan saat membakar Xiao Fang Zi sebaiknya jangan mengatakan apa-apa, apakah boleh…
Tanya Jawab Seputar Dharma 62. Perihal Jiao Hun – Ritual Pengembalian Roh Tanya [62]: Master Lu, saya berada di Shanghai, saya membaca banyak catatan dari Master Lu, tetapi tidak membaca mengenai cara melakukan jiao hun (memanggil atau mengembalikan…
Tanya Jawab Seputar Dharma 63. Perihal Fang Sheng – Melepas Makhluk Hidup Tanya [63]: Saya sudah 2 bulan belajar ajaran Master Lu, saya merasa yang Anda ajarkan sangat bagus, saya juga dua kali pergi fang sheng – melepaskan…
Tanya Jawab Seputar Dharma 64. Arwah Asing & Karma Buruk Tanya [64]: Master Lu, saya sering mendengarkan Anda berceramah tentang arwah asing dan karma buruk. Kami juga sudah mengerti secara garis besar, tetapi mohon Anda menjelaskannya…
Tanya Jawab Seputar Dharma 65. Jumlah Paritta Dalam PR Harian Tanya [65]: Master Lu, karena masalah waktu, saya hanya bisa melafalkan PR harian selama 6 hari dalam satu minggu, apakah saya boleh tidak melafalkan PR (paritta)…
Tanya Jawab Seputar Dharma 66. Melafalkan Paritta pada saat Mengendarai Mobil Tanya [66]: Master Lu, apakah saya boleh melafalkan paritta sambil menyetir mobil? Jika bekerja sebagai sopir taksi dan tidak ada waktu untuk melafalkan paritta selain…
Tanya Jawab Seputar Dharma 67. Melafalkan {Qi Fo Mie Zui Zhen Yan} setelah Bersembah Sujud Tanya [67]: Yang terhormat Master Lu, di dalam salah satu siaran radio Master, saya mendengar, bahwa setelah bersembah sujud dan selesai…
Tanya Jawab Seputar Dharma 68. Yang Perlu Diperhatikan Seusai Melafalkan Paritta Tanya [68]: Master Lu, apa yang harus kita perhatikan setelah selesai melafalkan paritta? Apakah ada tata cara khusus? Jawab [68]: Tidak ada ritual khusus yang…
Tanya Jawab Seputar Dharma 69. Melihat Arwah Asing Tanya [69]: Master Lu, mengapa saya sering melihat arwah asing atau roh halus? Bagaimana supaya saya tidak melihatnya? Biasanya, ada tiga kondisi yang menyebabkan seseorang bisa melihat arwah…
Tanya Jawab Seputar Dharma 70. Perihal Arwah Asing Merasuki Tubuh Tanya 70: Yang terhormat Master Lu, sekarang kami melafalkan paritta dan membina pikiran, tubuh kami mungkin ada cahaya, apakah akan mudah diikuti atau dirasuki arwah…
Tanya Jawab Seputar Dharma 71.Tata Cara & Manfaat Melafalkan Paritta (1) Tanya [71]: Master Lu yang terhormat, saya dulu pernah melafalkan {Da Bei Zhou }, {Xin Jing}, {Jie Jie Zhou}, jika saya mulai melafalkan Xiao…
Tanya Jawab Seputar Dharma 72. Tata Cara & Manfaat Melafalkan Paritta (2) 6) {Xiao Zai Ji Xiang Shen Zhou} (dilafalkan) pada saat menghadapi masalah atau bencana mendadak, memutuskan hubungan karma buruk di kehidupan lalu. Salah…
Tanya Jawab Seputar Dharma 73. Jika Pernah Meramal Nasib Tanya [73]: Master Lu yang terhormat, dalam acara tanya jawab Anda pada tanggal 6 Juni, Master mengatakan pergi meramal nasib adalah hal yang tidak baik, tetapi sebagian…
Tanya Jawab Seputar Dharma 74. Melafalkan Paritta Bagi Sanak Keluarga Menjelang Ajal Tanya [74]: Master Lu, jika ada orang yang mendekati ajalnya, sebagai praktisi Xin Ling Fa Men apa yang harus kami lakukan? Bagaimana melafal paritta?…
Tanya Jawab Seputar Dharma 75. Menyimpan Papan Nama Leluhur & Papan Nama Nenek Moyang Beberapa Generasi Tanya [75]: Master Lu, jika ingin menyimpan atau menurunkan papan nama leluhur atau pendahulu atau papan nama nenek moyang dari…
Tanya Jawab Seputar Dharma 76. Membakar Xiao Fang Zi & Permohonan Penggantian Nama Orang Lain Tanya [76]: Master Lu, tetangga saya di rumah tidak memasang altar Guan Shi Yin Pu Sa. Di toko saya ada altar,…
Tanya Jawab Seputar Dharma 77. Perihal Pelimpahan Jasa Tanya [77]: Master Lu bisakah Anda memberikan petunjuk mengenai kami sebagai praktisi Buddhis awam, apakah perlu melafalkan paritta untuk melakukan “Hui Xiang” – pelimpahan jasa ? Jawab…
Tanya Jawab Seputar Dharma 78. Berikrar (Xu Yuan) & Mewujudkan Janji (Huan Yuan) Tanya [78]: Master Lu yang terhormat, mohon Anda menjelaskan, apa perbedaan dari xu yuan (berikrar) dengan huan yuan (mewujudkan janji)? Apa yang seharusnya kami lakukan? Jawab [78]:…
Tanya Jawab Seputar Dharma 79. Hari Raya Ulambana (Zhong Yuan Jie) Tanya [79]: Master Lu, hari raya Ulambana (zhong yuan jie) sudah hampir tiba, apakah hal-hal yang harus kami perhatikan di hari itu? Jawab [79]: Yu…
Tanya Jawab Seputar Dharma 80. Bernasib “Perjaka” atau “Perawan” Tanya [80]: Master Lu, dalam budaya legenda Tionghoa, jika ada orang yang bernasib “perjaka” atau “perawan” biasanya akan mengalami banyak kesulitan dalam hidupnya. Paritta apa saja yang…