Bolehkah melafalkan Mantra Wang Sheng Zhou cadangan setelah pukul sepuluh malam? 晚上十点后能否念自修经文的往生咒

wenda20170120 01:17:20

Bolehkah melafalkan Mantra Wang Sheng Zhou cadangan setelah pukul sepuluh malam?

Pendengar wanita: Master, pertanyaan 122 dari “Tanya Jawab Seputar Dharma” di blog menyatakan bahwa Paritta cadangan Xin Jing dan Wang Sheng Zhou boleh dilafalkan tidak lebih dari jam 12 malam. Namun, biasanya Master memberi wejangan tidak melebihi pukul sepuluh malam. Mohon bertanya kepada Master, sebenarnya paling lambat bisa melafalkannya sampai jam berapa?

Master menjawab: Ini tergantung kemampuan masing-masing orang. Saya tanya kepadamu, jam berapa Master bisa melafalkannya? (Master bisa kapan saja) Baiklah, orang yang tidak memiliki aura yang cukup harus jujur ​​dan melafalkan sampai pukul sepuluh malam saja; jika kamu merasa energimu memadai, energi positif kamu sangat memadai, maka kamu dapat melafalkan sampai pukul 12 malam.

 

 

wenda20170120  01:17:20

晚上十点后能否念自修经文的往生咒

女听众师父,博客上《佛学问答》的第122问写着,自修经文中的心经和往生咒可以念到不超过晚上十二点。但是师父平常开示都是不能超过晚上十点。请问师父,到底最晚念到几点?

台长答这个要看每个人的能力了。我就问你一句话,师父能念到几点?(师父几点都能念)好了,气场不够的人就老实一点,念到十点钟;你觉得能量很足,自己正能量很足,那你念到十二点钟。