Wenda 20120812B 15:34
Penelepon wanita: Master, apakah hanya mengandalkan kepada para Buddha dan Bodhisattva untuk melenyapkan sifat ketidaktahuan dan kebiasaan buruk diri sendiri?
Master menjawab: Ketidaktahuan dan kebiasaan buruk diri sendiri sebenarnya bergantung pada bantuan para Buddha dan Bodhisattva, tetapi yang paling utama harus mengandalkan diri sendiri untuk mengurainya. Karena ketika kamu memiliki ketidaktahuan dan kebiasaan buruk ini, sebenarnya itu juga merupakan hal-hal buruk yang terakumulasi dari kehidupan lampau. Pertama harus andalkan pada kekuatan Bodhisattva untuk membantumu menguraikannya. Selain itu juga mengandalkan pada kekuatan pribadi untuk mengendalikan ketidaktahuan dan kebiasaan buruk diri sendiri.
Wenda20120812B 15:34
怎样消除无明习气
女听众:台长,是不是只有靠佛菩萨才能够消除无明呀?
台长答:无明习气实际上是靠着佛菩萨帮助,但是主要还是靠自己来化解。因为当你有这些无明习气的时候,那实际上也是累世所积累那些不好的东西,一靠着菩萨的力量来帮助你化解,另外靠自身的力量来克服这些无明习气。