Wenda20180302 01:29:29
Apakah dua orang bersama-sama membuat karma akan saling memikul karma; Memperpendek umur untuk orang lain belum tentu bisa memperpanjang umur pihak lain
Pendengar wanita: Anda dulu sering mengatakan, misalnya ada orang yang mengatai saya, apabila saya memasukkannya ke dalam hati, maka saya sudah memikul karma. Kemudian dia mengatai saya, dia juga akan membantu saya memikul karma, apakah ini kedua belah pihak saling memikul?
Master menjawab: Sudah pasti. Coba kamu pikirkan, apabila membuat karma, kamu memarahi dia, dia memarahi kamu, bukankah 2 orang bersama-sama membuat karma? Jika memikul karma maka dua orang bersama-sama memikul, sesederhana itu
(Kemudian apabila memikul karma, karma ini ada kalanya setelah dipikul maka sudah tidak ada lagi, telah dialihkan, sudah dipikul oleh orang itu, akan tetapi ada kalanya memikul lebih banyak karma, yaitu memikul karma dengan sia-sia, karma orang itu tidak berkurang, benarkah demikian?) Benar.
Umpamanya kamu memperpendek umur kamu untuk ibu, kamu memperpendek umur sendiri, akhirnya ibu tetap meninggal, dan umurmu ini sudah pasti telah dikurangi, karena umur yang kamu keluarkan sudah pasti dikurangi, akan tetapi mengapa ibumu tetap meninggal? Ibumu pada awalnya harus pergi ke alam bawah, ke neraka, sekarang oleh karena kamu telah memperpendek umur untuknya, setidaknya dia telah berada di alam akhirat
(Oh, kebetulan saya ingin menanyakan pertanyaan ini, artinya apabila memberikan masa hidup diri sendiri kepada orang lain, berarti orang lain bagaimanapun juga bisa menerimanya, hanya saja tidak sepenuhnya diwujudkan dengan memperpanjang umur, apakah demikian? Kemungkinan akan menghapus karma, benar bukan?) Benar, belum tentu perpanjangan masa hidup. Di masa lalu semuanya demikian (Mengerti)
Wenda20180302 01:29:29
两人都造业会互相背业吗;折寿给别人不一定体现成对方延寿
女听众:您以前经常说,比如说有一个人说我,如果我听进去了,我就背业了。那他说我,他也会替我背业,这个是双方互相背吗?
台长答:当然了。你想想看,造业的话,你骂他,他骂你,两个人不是一起造业啊?背业么两个人一起背啊,就这么简单(那背业的话,这个业有的时候背就没了,就转移了,被那个人背走了,但有的时候是不是又凭空多背出一些业来,就是背也白背了,那个人的业并没有减少,是这样吗?)对啊。比方说你给妈妈折寿,你自己折寿,结果妈妈还是死了,那么你这个寿肯定折掉了,因为你放出去的寿一定折掉了,但是你妈妈为什么死了呢?那你妈妈本来下去的,下地狱的,现在被你这么给她折寿了,至少在地府了啊(哦。我还正好想问这个问题,就是如果自己这个寿命给别人,那别人怎么着也是拿得到的,只不过不完全会体现在这个寿命的延长上,是吧?可能会消业的,对吧?)对,不一定在寿命的延长上。过去都是这样的(明白)