Wenda20200223 19:50
Anak memiliki jodoh Buddha Dharma yang erat, apakah boleh melafalkan paritta Gong De Bao Shan Shen Zhou untuk hal ini dalam setiap hari
Pendengar Wanita: Jika yakin bahwa anak memiliki jodoh yang erat dengan Buddha Dharma, apakah setiap hari boleh melafalkan Paritta Gong De Bao Shan Shen Zhou untuk anak, dengan memohon Guan Shi Yin Pu Sa untuk mengubah perbuatan baik di masa lalunya menjadi jasa kebajikan, dan mempercepat matangnya jodoh Buddha Dharma dalam kehidupan ini, mengikis karma buruk anak dan membuka kebijaksanaannya supaya anak-anak bisa lebih cepat belajar / menekuni ajaran Buddha Dharma, meninggalkan ketersesatan dan memperoleh pencerahan.
Master menjawab: Boleh, mengikis karma buruk ( Biasanya lebih baik melafalkan berapa kali?) Pada umumnya lafalkan lebih banyak, 108 kali juga baik.
Wenda20200223 19:50
孩子佛缘深,可否每天为其念功德宝山神咒
女听众:如果确定孩子的佛缘深,是否可以每天给孩子念功德宝山神咒,求观世音菩萨把他过去世的善事转为功德,加速他此生佛缘成熟,给孩子消业障、开智慧,让孩子早日学佛修心,破迷开悟?
台长答:可以的,消业(一般要念多少遍比较好?)一般多念一点,108遍也好。