wenda20120219 48:35
Anak lebih baik mempelajari Buddha Dharma sejak kecil
Pendengar pria: Misalnya saya memohon kepada Bodhisattva agar membimbing anak menyembah Buddha dan melafalkan paritta sejak kecil, apakah dapat memberikan dampak baik terhadap anak? Dan akan lebih baik?
Master menjawab: Tentu saja, harus dilihat apakah anak memiliki jodoh Kebuddhaan (Dapatkah Anda merasakan, apakah dia memiliki jodoh Kebuddhaan?) Tentu ada, pasti ada (Saya harus membimbing dia melafalkan paritta sejak kecil. Dia tergolong tidak terlalu peka, hanya bisa memanggil ayah dan ibu, namun ini sudah banyak kemajuan, terima kasih Bodhisattva) Akan semakin cepat, baik-baiklah lafalkan untuknya
wenda20120219 48:35
孩子从小学佛更好
男听众:假如我求菩萨培养孩子从小礼佛念经,是不是对孩子很有好处?会更好些?
台长答:那当然了,要看孩子有没有佛缘(您感应下他有没有佛缘?)当然有,绝对有的(那我一定要培养他从小念佛。他不算太懂事,只会叫一些爸爸妈妈,但是已经很有进步了,感恩菩萨)会越来越快的,好好给他念。